Sampdoria berhasil meraih kemenangan telak 7-0 atas tim lokal Austria, Drautal, dalam lanjutan ujicoba menjelang musim 2012-2013.
Pada pertandingan yang berlangsung di Sportplatz Drautal” di Feistritz an der Drau, municipalità di Paternion, Carinzia ini gol-gol kemenangan Sampdoria masing-masing dicetak oleh (p.t. 6′ e 8′) Eder, 28′ Soriano, 33′ Pozzi; s.t. 14′ Icardi, 27′ Maxi López, 31′ Munari.
Dalam pertandingan ini, Allenatore Ciro Ferrara mencoba pemain yang berbeda dalam dua babak untuk semakin memantapkan pola 4-3-3 yang akan menjadi modul Sampdoria musim 2012-2013
Sampdoria, babak pertama. (4-3-3): Romero; De Silvestri, Gastaldello, Costa, Castellini; Soriano, Tissone, Obiang; Estigarribia, Pozzi, Eder.
Sampdoria, babak kedua. (4-3-3): Romero (21′ Berni); Mustafi, Volta, Rossini, Laczkó (33′ Sampietro); Munari, Poli, Renan; Krsticic, Maxi López, Icardi.




Hidup SampdoriAAAAAAAAAAAA
IndoSamp Selalu Bersamamu!!
Sumber Foto : www.sampdoria.it
