Setelah tersingkir secara menyakitkan oleh Bremen, Sampdoria tercinta memulai petualangan di Liga Eropa bergabung di Grup I bersama denganĀ PSV, Metalist (Ukrania) dan Debrecen (Hongaria), semoga Liga Eropa menjadi awal kebangkitan SAMP di kompetisi Eropa sebelum akhirnya kembali lagi ke Liga Champions.
Berikut Pembangian Grup Liga Eropa :
Grup A
Juventus, Man City, Salzburg, Lech
Grup B
Atletico, Leverkusen, Rosenborg, Aris
Grup C
Sporting, Lille, Levski, Gent
Grup D
Villarreal, Club Brugge, Dinamo Zagreb, PAOK
Grup E
AZ Alkmaar, Dynamo Kyiv, BATE, Sheriff
Grup F
CSKA Moskwa, Palermo, Sparta Praha, Lausanne
Grup G
Zenit, Anderlecht, AEK, Hajduk
Grup H
Stuttgart, Getafe, OB, Young Boys
Grup I
PSV, Sampdoria, Metalist, Debrecen
Grup J
Sevilla, PSG, Dortmund, Karpaty
Grup K
Liverpool, Steaua, Napoli, Utrecht
Grup L
Porto, Besiktas, CSKA Sofia, Rapid Winamusim depan !